Langsung ke konten utama

Postingan

Ikan Cupang Halfmoon Tercantik yang Mahal dan Langka beserta Gambarnya

Ikan cupang halfmoon adalah jenis ikan cupang yang memiliki ciri sirip ekor yang lebar simetris membentuk bulan setengah (setengah lingkaran), sehingga antara sirip ekor dan sirip lainnya saling menutupi dan terlihat tanpa celah. Membuat ikan cupang jenis ini terlihat sangat cantik dan anggun. Ikan Cupang Halfmoon Tercantik yang Mahal dan Langka Berikut ini jenis ikan cupang halfmoon tercantik yang mahal dan langka beserta gambarnya: 1. Cupang Fancy Halfmoon Rosetail Di urutan pertama ada Jenis Cupang Fancy Halfmoon Rosetail dengan paduan warna putih bintik biru pada bagian badan dan warna putih, biru dan merah pada bagian sirip membuat ikan jenis ini sangat cantik. Cupang ini masih terbilang langka di pasaran indonesia sehingga harga penjualannya di taksir Rp 200.000 - Rp 1 juta per ekornya. 2. Cupang Mustard Gas Halfmoon Rosetail Warna dari jenis cupang ini sangat indah menyerupai warna mustard gas dengan perpaduan hitam, biru dan kuning. Ikan ini sudah cukup ba

Cara Membersihkan Wadah Anak Ikan Cupang

Kebersihan air dalam pembesaran burayak ikan cupang sangatlah penting, karena kalau kualitas air semakin hari semakin buruk akan bisa menyebabkan kematian pada burayak. Kali ini cupangalam ingin membagikan edukasi dan tips cara membersihkan wadah anak ikan cupang agar kualitas air tetap terjaga. Cara Membersihkan Wadah Anak Ikan Cupang Kebanyakan pembudidaya ikan cupang biasanya menggunakan wadah yang cukup lebar untuk pembesaran anak ikan cupang, namun perlu di ketahui bahwa intensitas pembersihan pada wadah anak ikan cupang sangatlah jarang di lakukan. Jadi ketika telur ikan cupang menetas dan burayak ikan cupang sudah cukup kuat untuk bertahan dan berenang, maka akan di pindahkan kewadah pembesaran yang berukuran cukup lebar dengan tinggi air minimal. Ketika anak ikan cupang sudah berada pada wadah pembesaran, lebih bagus untuk menambahkan cairan EM4 perikanan. Dengan perbandingan dosisi 1 tetes per 1 liternya. Ini berguna untuk menjaga kualitas wadah tetap terjag

Syarat Induk Cupang Betina Sebagai bibit yang Baik jika Mempunyai Ciri-ciri?

Sebelum membudidayakan ikan cupang, sebaiknya kamu harus tau beberapa syarat dan ciri ciri ikan cupang betina yang akan di pijah. Ikan cupang betina sangat besar pengaruhnya dalam menentukan kualitas anakan nantinya. Jika kualitas idukan betina tidak di pilih dengan kualitas yang baik, maka hasil anakannya pun bisa jadi kurang baik. Berikut ini Cupangalam ingin memmberikan sedikit edukasi tentang pemilihan indukan cupang betina yang baik untuk pembibitan. Syarat Induk Cupang Betina yang Bagus Syarat idukan capng betina yang bagus untuk dijadikan bibit memiliki ciri-ciri sebagai berikut: Bentuk badan idukan cupang betina tidak bungkuk Sirip ekor sangat lebar membentuk 180° atau setengah lingkaran Berbadan panjang Sirip atas yang lebar hingga menutupi sirip ekor Sirip bawah membentuk pola jajaran genjang yang bagus dan lebar hingga menutupi sirip ekor Tidak ada cacat pada mata maupun bibir Antara bagian kepala dan badan membentuk pola elips yang cantik, dan hindari yang b

Cara Mengawinkan Ikan Cupang yang Benar Agar Berhasil dan Cepat Bertelur

Pengalaman saya dalam mengawinkan ikan cupang sangat beragam, namun dari pengalaman ini bisa kamu ambil pelajaran didalamnya supaya proses pemijahan ikan cupang bisa berjalan dengan lancar dan bisa menghasilkan anakan ikan cupang yang banyak. Cara Mengawinkan Ikan Cupang yang Benar Agar Berhasil dan Cepat Bertelur Sebelum memulai ketahap pemijahan saya ingin bercerita seputar pengalaman saya melakukan breeding ikan cupang.  Percobaan Pertama  Awal mula saya mencoba breeding antara cupang halfmoon mustardgas dengan betina plakat besgel.  Kondisi dari cupang jantan tidak terlalu agresif lebih banyak pasifnya, tidak bisa dikatakan 100% sehat, namun walau begitu ikan cupang itu tidak memiliki penyakit luar yang nampak seperti penyakit kulit pada umumnya. Gaya berenang tidak begitu stabil seperti agak keberatan sirip ekor. Gaya ikan cupang ketika ngedok adalah menari nari, bukan menyerang, dan ini menandakan sudah memenuhi syarat untuk siap kawin. Kondisi cupang betina s

Cara Merawat Burayak Ikan Cupang yang Benar Supaya Cepat Besar

Larva atau burayak ikan cupang merupakan anakan ikan cupang yang baru menetas dari telur yang tersimpan pada gelembung gelembung udara. Proses penetasan telur menjadi burayak memakan waktu lebih dari 24 jam. Keadaan burayak pada saat itu masih belum stabil dan belum bisa berenang. Sehingga ada peran indukan jantan disitu untuk mengangkat burayak ke atas permukaan air. sehingga burayak bisa belajar berenang dan memperkuat bagian tubuhnya dengan cepat. burayak ikan cupang yang baru menetas Proses perkembangan burayak dari waktu penetasan sampai menjadi burayak yang bisa berenang stabil memakan waktu lebih dari 3 hari. Disaat itulah indukan jantan bisa kita pindahkan ketempat lain dan kita bisa fokus pada pembesaaran burayak ikan cupang. Cara Merawat Burayak Ikan Cupang yang Benar Supaya Cepat Besar Jika pada waktu pemijahan menggunakan wadah yang cukup besar, misal dengan ukuran panjang dan lebar 30 c, ini sudah cukup untuk tempat pembesaran burayak hingga umur 1 bulan.

Makanan Terbaik untuk Ikan Cupang Agar Cepat Besar yang Mudah Didapat, Praktis, dan Murah Meriah

Masalah pakan ikan memang menjadi hal utama yang harus kita prioritaskan untuk menjaga ikan tetap tercukupi kebutuhannya dan tentunya agar ikan cupang kita bisa tumbuh besar dan sehat. Kadang walau pakan ini mudah untuk didapatkan tapi untuk jenis pakan hidup terkadang banyak kendala yang akan kita hadapi. Berikut ini cupang alam ingin memberikan sedikit edukasi tentang jenis makanan apa saja yang baik untuk ikan cupang. Makanan Terbaik untuk Ikan Cupang Agar Cepat Besar yang Praktis, Murah dan Mudah Didapat  Pakan ikan cupang sangat baik jika mengandung kadar protein yang melebihi 50%, ikan cupang sangat doyan makan jika hal itu terpenuhi. Berikut ini cupangalam akan membagi menjadi 2 jenis pakan, yaitu pakan hidup dan pakan instan. jika pakan hidup sulit untuk didapat maka ada altermatif lain yaitu menggunakan pakan instan yang bisa kamu beli di pasaran. Pakan hidup  Jentik Dephia magna, sejenis kutu air berukuran besar Monia SP, sejenis kutu air berukuran kecil Cacing Su

Mengenal Cupang Alam (Wild Betta) yang Eksotis dan Bernilai Jual Tinggi

Cupang Alam atau biasa di sebut juga Wild Betta merupakan jenis ikan cupang yang masih memiliki gen murni yang berasal dari perkawinan alamiah di alam bebas. Penyebaran ikan cupang paling banyak ada pada wilayah negara thailan, malaysia dan indonesia. Masing masing memiliki karakteristik yang berbeda. Karena cupang ini masih murni alam, bentuknya pun berbeda dengan cupang hias kebanyakan yang dijual dipasaran. Cupang alam memiliki warna yang khas dan tidak terlalu mencolok, namun sangat solid. Dengan perpaduan warna hitam lebih banyak. Jenis Cupang alam / Wild Betta Dari gambar di atas bisa kita lihat jenis jenis ikan cupang alam yang berbeda-beda, ada betta splendens , betta smaragdina , betta siamorientalis , betta imbellis , betta mahachaiensi , betta stikos , betta livida , betta persephone , betta tussyae , betta bellica , betta rutilans , betta coccina , b etta brownorum .  Selain dari contoh cupang alam di atas , wild betta juga punya kategori hybrid seperti co

Connect With Us